Sabtu, 22 Oktober 2016

25 Cara Menjalani Hidup Bahagia Seutuhnya


Pernah gak mendengar kata-kata ini yang pernah di ucapkan oleh aktor kawakan Tom Hanks dalam film nya yang berjudul Forest Gump, bahwa "Hidup itu ibarat sebuah kotak cokelat, kita tidak pernah tahu apa yang akan terjadi untuk mendapatkannya". Artinya bagi siapa pun yang mengambil keputusan penting hidup bisa sangat berbeda. Yah, apa yang katakan oleh Tom Hanks memang benar adanya. Hidup yang kita jalani seperti permainan Roller Coaster. Makna dari hidup adalah sesuatu yang kita buat atau ciptakan dari hari ke hari dengan action dan pikiran. Hidup itu dibuat berdasarkan pilihan dan pengambilan keputusan yang penting yang memiliki konsekuensi dan memberi manfaat, silahkan renungkan. Selalu bertanyalah kepada diri anda sendiri apa yang bisa anda pelajari dan bagaimana anda bisa terus maju, dan berhenti menyalahkan orang lain, jika sesuatu tidak berjalan seperti yang anda inginkan.

6 Kunci Hidup Bahagia


Menurut Monty Satiadarma, psikolog, kebahagiaan seseorang ditentukan oleh kemampuan menerima keadaan, melihat situasi dari sudut pandang positif, menghayati makna pengalaman hidup, merelakan pengalamannya sebagai perubahan dalam hidup, dan bisa melepaskan diri dari belenggu pengalaman emosional.

Minggu, 09 Oktober 2016

20 Cara Sederhana Agar Hidup Bahagia

Bahagia itu sederhana, ya, seharusnya tiga kalimat pertama artikel ini berlaku kepada kita semua. Lagipula sejak kapan juga bahagia itu sulit? Untuk membuat hidup bahagia itu sebenarnya bisa dilakukan dengan hal-hal sederhana. Bahkan nemu duit di kantong celana yang dicuci aja bisa bikin bahagia loh. Tapi segala kebahagiaan itu biasanya dimulai dari pola pikir yang positif.

Tujuh Kiat Menjaga Diri Agar Hidup Bahagia dan Damai

Ulasan berikut adalah tentang tujuh kiat praktis untuk menjaga hidup bahagia dan damai.
Sebelum saya bahas tentang tujuh kiat tersebut, penting dipahami dulu apa itu kebahagiaan. Memperdalam filosofi kebahagiaan adalah tahap dasar yang mesti dipahami lebih dulu. Hal ini akan menentukan cara hidup kita selanjutnya.

Sabtu, 08 Oktober 2016

Hidup Bahagia Tanpa Stress Dengan Cara Ini


Hidup ini terlalu berharga jika dihabiskan dengan memikirkan hal yang mustahil sehingga menyebabkan Anda stres. Hidup hanya sekali, jadi buat apa dibikin susah? Yuk bikin hidup lebih berwarna dan bermakna. Singkirkan stres dengan cara berikut seperti dilansir magforwomen.

Kunci Penting dan Cara Agar Hidup Bahagia


Hidup bahagia, siapa yang tak menginginkannya hidup tentram,  adem,  ayem,  bahagia, seakan tak mempunyai masalah apapun. Pasti kita sahabat semua menginginkannya termasuk juga saya.

Jumat, 07 Oktober 2016

9 Tips Untuk Hidup Lebih Bahagia


1. Jangan Takut dan Khawatir

Perasaan takut dan khawatir merupakan pikiran kita yang paling tidak produktif. Sebagian besar hal-hal yang kita khawatirkan atau takutkan tidak pernah terjadi. Jadi untuk apa kita khawatir dan takut?

Kunci Hidup Bahagia


Kunci Hidup Bahagia

”Saya pasti bahagia kalau saya kawin dan punya anak.”

”Saya pasti bahagia kalau punya rumah sendiri.”

”Saya pasti bahagia kalau dapat pekerjaan itu.”

”Saya pasti bahagia kalau . . . ”